Lapas Singkawang Ikuti Seminar Penilaian Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP), Tingkatkan Indeks Reformasi Birokrasi

Singkawang - Selasa (22/02)

Lapas Singkawang Ikuti Seminar Penilaian Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP), Tingkatkan Indeks Reformasi Birokrasi

Kalapas dan Pejabat Pembuat Komitmen Lapas Singkawang mengikuti kegiatan secara virtual melalui media zoom meeting. Seminar Penilian ITKP mencakup Non E-Purchasing, Non E-Tendering, E-Contract dan SIRUP.

Maksud dari pelaksanaan kegiatan ini adalah memberikan pemahaman teknis kepada para pelaku pengadaan barang jasa di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM dengan tujuan untuk meningkatkan nilai Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP) minimal baik sebagai sebagai Aspek Indikator “Antara” Dalam Indeks Reformasi Birokrasi Tahun 2022

Dalam sambuatan Kepala Biro Pengelolaan BMN Kemenkumham RI, Iwan Santoso menyampaikan kepada seluruh pejabat yang berwenang untuk terus bekerja secara bersinergi dan kolaboratif dalam mencapai nilai Indeks Tata Kelola Pengadaan (ITKP) minimal baik.

Posting Komentar

0 Komentar