Singkawang (02/03)-Dalam menjaga situasi aman dan kondusif di lingkungan Lapas Singkawang, petugas keamanan selalu bertugas sesuai dengan jadwalnya dan berada di tempat posnya masing-masing.Petugas jaga menjalankan tugasnya dengan bertanggung jawab dan waspada di masing-masing pos jaganya. Plh. Kalapas Singkawang, Herry Suhasmin melakukan kontrol lingkungan bersama Komandan Jaga, Laksmono untuk memastikan keamanan dan keadaan yang kondusif.
0 Komentar